Injeksi keloid bertujuan untuk mengecilkan dan meratakan jaringan keloid atau hipertrofik. Menggunakan kortikosteroid yang disuntikkan langsung ke dalam jaringan parut sesuai dosis yang dibutuhkan .
Mengecilkan ukuran dan ketebalan keloid.
Mengurangi rasa gatal, nyeri, dan warna kemerahan.
Meratakan tekstur kulit bekas luka .
Konsultasi Dokter -> Anastesi (jika perlu) -> Penyuntikan pada titik keloid.
Treatment lainnya dari kategori Injection & Booster